by Djibril Tri Bayu Pamungkas | Dec 30, 2020 | Akademik, Berita, Pengumuman
Berdasarkan pengumuman surat Direktur Politeknik Pelayaran Banten Nomor: PG: 131/XII/Poltekpel.Btn-2020 tanggal 30 Desember tentang Perpanjangan Pelaksanaan Pembelajaran Jarak Jauh (E-Learning) dari rumah dalam rangka Pencegahan penyebaran Corona Virus Disease...